UPACARA PERINGATAN HUT RI KE 79 TAHUN 2024 – PERGURUAN KESATRIA MEDAN
Sabtu, 17 Agustus 2024
Posted By : admin
Komentar Dinonaktifkan pada UPACARA PERINGATAN HUT RI KE 79 TAHUN 2024 – PERGURUAN KESATRIA MEDAN
#17Agustus2024
Medan, 17 Agustus 2024 – Yayasan Perguruan Kesatria Medan menggelar upacara bendera dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Republik Indonesia yang ke-79. Upacara yang berlangsung khidmat di halaman.